Jadwal Tentatif Pelaporan Beban Kinerja Dosen (BKD) Semester Ganjil dan Genap Fakultas Sains dan Teknologi

A. Pelaporan BKD Semester Ganjil

No Tanggal Keterangan
 1 15-25 Januari 
  1.  Dosen Mengisi dan Melengkapi berkas BKD melalui link “klik” BKD ONLINE
  2. Asesor Menilai dan Memverifikasi berkas dosen di system BKD Online. 
  3. Dosen Mendownload (mencetak) file BKD yang sudah di nilai dan diverifikasi oleh masing-masing ASESOR melalui system BKD Online.
  4. Dosen Meminta tanda tangan (BASAH/DIGITAL) ke Asesor.
26-31 Januari
  1. Dosen mengumpulkan Berkas Fisik BKD dan RBKD yang TELAH ditanda tangani ASESOR beserta lampiran Lengkap-nya ke KPM.
  2. Dosen mengupload softfile BKD dan RBKD yang sudah ditanda tangani (tanpa lampiran) ke link : UPLOAD BKD dan RBKD.
 1-5 Februari
  • KPM Merekapitulasi berkas BKD yg sudah ditanda tangani ASESOR dan mencetaknya
  • KPM Mengajukan SK Serdor

B. Pelaporan BKD Semester Genap

No Tanggal Keterangan
 1 15-25 juli 
  1. Dosen Mengisi dan Melengkapi berkas BKD melalui link “klik” BKD ONLINE
  2. Asesor Menilai dan Memverifikasi berkas dosen di system BKD Online. 
  3. Dosen Mendownload (mencetak) file BKD yang sudah di nilai dan diverifikasi oleh masing-masing ASESOR melalui system BKD Online.
  4. Dosen Meminta tanda tangan (BASAH/DIGITAL) ke Asesor.
26-31 Juli
  1. Dosen mengumpulkan Berkas Fisik BKD dan RBKD yang TELAH ditanda tangani ASESOR beserta lampiran Lengkap-nya ke KPM.
  2. Dosen mengupload softfile BKD dan RBKD yang sudah ditanda tangani (tanpa lampiran) ke link : UPLOAD BKD dan RBKD.
 1-5 Agustus
  • KPM Merekapitulasi berkas BKD yg sudah ditanda tangani ASESOR dan mencetaknya
  • KPM Mengajukan SK Serdor

Referensi :